siaran pers

Bali Green Leadership Forum: Inisiatif Fiskal Berbasis Ekologi

“Bali Green Leadership Forum: Inisiatif Fiskal Berbasis Ekologi” Nusa Dua Bali, 23 Januari 2020 Sejumlah Kepala Daerah yang telah dan sedang menerapkan skema Ecological Fiscal Transfer (EFT) berkumpul di Bali dalam acara Bali Green Leadership Forum, Kamis, 23 Januari 2020. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Pusat Telaah dan Informasi Regional (PATTIRO) dan The Asia Foundation (TAF) …

Bali Green Leadership Forum: Inisiatif Fiskal Berbasis Ekologi Read More »

Siaran Pers PATTIRO | Refleksi Pemilu 2019

Refleksi Pemilu 2019: “Pelanggaran Netralitas ASN Masih Marak, Penegakan Sanksi Lemah” Jakarta, 6 Agustus 2019 UU No. 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (UU ASN) menyatakan bahwa fungsi ASN adalah ujung tombok pelayanan publik dan sebagai perekat serta pemersatu bangsa. Oleh karena itu,  ASN dituntut untuk bersikap netral dalam menjalankan pekerjaan maupun dalam kehidupannya sehari-hari. …

Siaran Pers PATTIRO | Refleksi Pemilu 2019 Read More »

Akan Digusur, Warga Terdampak Pembangunan Jalan Tol Batang-Semarang Harapkan Ganti Rugi Yang Adil & Layak

Sementara proses penggusuran terinformasikan akan dilakukan pada tanggal 20-23 April 2018, hal ini membuat kebingungan dan keresahan bagi warga. Belum adanya kesepahaman ini, karena warga menilai pelaksanaan ganti rugi yang dilakukan oleh pemerintah mengabaikan prinsip-prinsip kemanusiaan, demokratis dan adil. Proses pengadaan lahan dinilai memiliki kesalahan administratif yang cenderung merugikan warga. Meskipun warga sangat mendukung program …

Akan Digusur, Warga Terdampak Pembangunan Jalan Tol Batang-Semarang Harapkan Ganti Rugi Yang Adil & Layak Read More »

Siaran Pers Koalisi Freedom of Information Network Indonesia (FOINI)

Siaran Pers Koalisi Freedom of Information Network Indonesia (FOINI) Jakarta, Selasa, 14 Februari 2017 Pengangkatan Kembali Anggota Komisi Informasi tanpa Seleksi Ulang, Mahkamah Konstitusi Nyatakan Inkonstitusional dan melanggar Pasal 33 UU KIP Pengangkatan Anggota Komisi Informasi, termasuk di periode yang kedua, harus melalui proses seleksi. Demikian inti dari putusan Mahkamah Konstitusi (MK), yang disampaikan Majelis …

Siaran Pers Koalisi Freedom of Information Network Indonesia (FOINI) Read More »

Perintahkan Dana Desa 2016 Hanya untuk Infrastruktur, PATTIRO: Presiden Cederai Semangat Berdemokrasi di Desa

Jakarta, 15 Januari 2016 – Presiden Joko Widodo memerintahkan agar seluruh dana desa yang digelontorkan oleh pemerintah pada tahun 2016 digunakan hanya untuk pembangunan infrastruktur[i]. PATTIRO menilai, perintah presiden tersebut mencederai semangat berdemokrasi di desa. “Keputusan itu menyalahi amanat Undang-Undang Desa yang sesungguhnya telah memberikan ruang demokrasi lebih kepada masyarakat desa dan mendorong terciptanya kemandirian …

Perintahkan Dana Desa 2016 Hanya untuk Infrastruktur, PATTIRO: Presiden Cederai Semangat Berdemokrasi di Desa Read More »

PATTIRO: Tekan AKI, Kementerian Kesehatan Harus Beri Ruang Masyarakat Awasi Bidan Desa

Jakarta, 8 Januari 2016 – Menteri Kesehatan Nila Moeloek mencatat setidaknya ada lima target pencapaian Pembangunan Milenium (MDGs) di sektor kesehatan yang mendapat nilai merah, salah satunya target untuk menekan angka kematian ibu[i]. Sekretaris Jenderal Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Tuminah Wiratmoko mengatakan, salah satu penyebab kegagalan pemerintah menekan angka kematian ibu adalah rendahnya kualitas bidan …

PATTIRO: Tekan AKI, Kementerian Kesehatan Harus Beri Ruang Masyarakat Awasi Bidan Desa Read More »

Masyarakat Sipil dan Pemerintah Perlu Bekerja Sama untuk Capai SDG di Sektor Kesehatan

Jakarta, 14 Desember 2015 – Menteri Kesehatan, Nila Moeloek menyatakan secara umum kondisi kesehatan masyarakat Indonesia masih mengkhawatirkan[i]. Pada akhir tahun 2015, Tujuan Pembangunan Milenium/ Millenium Development Goals (MDGs) jauh dari target capaian. Tujuan Pembangunan Milenium di bidang kesehatan yaitu antara lain menurunkan angka kematian anak, meningkatkan kesehatan ibu, serta memerangi HIV/AIDS, malaria, dan penyakit lainnya, gagal diwujudkan. …

Masyarakat Sipil dan Pemerintah Perlu Bekerja Sama untuk Capai SDG di Sektor Kesehatan Read More »

Peringati Hari Disabilitas Internasional, PATTIRO: Masih Terlalu Banyak Masalah!

Jakarta – Setiap tanggal 3 Desember, dunia memperingati Hari Disabilitas Internasional. Sejak dideklarasikan pada tahun 1992 oleh Perserikatan Bangsa Bangsa, hingga saat ini, sayangnya, difabel di Indonesia masih menjadi kelompok yang terpinggirkan. PATTIRO memandang DPR masih lambat dalam membahas Rancangan Undang-Undang Penyandang Disabilitas. “Kawan-kawan difabel awalnya berharap mendapat kado manis berupa pengesahan RUU Penyandang Disabilitas menjadi …

Peringati Hari Disabilitas Internasional, PATTIRO: Masih Terlalu Banyak Masalah! Read More »

Sofyan Djalil: Bekerja Sama dengan Masyarakat Sipil itu Harus

Siaran Pers CSO OGP Indonesia | Konferensi Tingkat Tinggi Kemitraan Pemerintahan Terbuka 2015 di Meksiko Mexico City — Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional Sofyan Djalil mengatakan, Pemerintah Indonesia mengakui kemitraan dengan masyarakat sipil yang menjadi prinsip Kemitraan Pemerintahan Terbuka (Open Government Partnership/OGP) merupakan sebuah keharusan. “Bekerja sama dengan organisasi masyarakat sipil itu sebuah keharusan bagi kita,” ujar …

Sofyan Djalil: Bekerja Sama dengan Masyarakat Sipil itu Harus Read More »

Setahun Pemerintahan Jokowi-JK, Komitmen Open Government Merosot

JAKARTA — Organisasi masyarakat sipil menilai selama setahun Pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla berjalan, komitmen terhadap pelaksanaan Open Government Partnership (OGP) cenderung merosot. Walau Indonesia merupakan salah satu pemrakarsa inisiatif OGP, sampai saat ini Pemerintah belum membentuk kebijakan yang jelas untuk mengoperasikan inisiatif OGP secara konkret. Ilham Saenong dari Transparency International Indonesia (TII) menyatakan, OGP merupakan inisiatif multi pihak yang berfokus …

Setahun Pemerintahan Jokowi-JK, Komitmen Open Government Merosot Read More »

PATTIRO: Waspadai Modus Kecurangan Pencairan Dana Desa

Jakarta – PATTIRO menemukan masih banyak pemerintah kabupaten yang belum menjalankan amanat Undang-Undang Desa untuk mengalirkan setidaknya 80% dana desa pada pencairan tahap kedua, Agustus lalu. Bahkan pada awal Oktober, sebagaimana temuan di kawasan timur Indonesia, masih ada desa yang hanya menerima 60% dari dana tersebut. Sejauh ini, pencairan dana sebesar lebih dari Rp 20 triliun …

PATTIRO: Waspadai Modus Kecurangan Pencairan Dana Desa Read More »

Jumlah Pendaftar Minim, Pansel ORI Harus Memperpanjang Waktu Pendaftaran

Pada 17 Februari 2016, masa jabatan anggota atau komisioner Ombudsman Republik Indonesia periode saat ini akan berakhir. Berdasarkan Undang-Undang Nomor 37 Tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia, anggota Ombudsman RI akan dipilih melalui sepuluh tahapan dengan total waktu 189 hari kerja. Pada 27 Juli 2015, Presiden telah membentuk panitia seleksi calon anggota Ombudsman RI yang beranggotakan tujuh …

Jumlah Pendaftar Minim, Pansel ORI Harus Memperpanjang Waktu Pendaftaran Read More »

Scroll to Top
Skip to content