Pengembangan Kawasan Agroforestri di Desa Sukoharjo untuk Serap Emisi Karbon dan Tingkatkan Pendapatan Warga
Pemerintah Desa (Pemdes) Sukoharjo, Kecamatan Kalitidu, Kabupaten Bojonegoro bersama warga, perguruan tinggi, dan beberapa kelompok masyarakat sipil melakukan penanaman pohon untuk konservasi lingkungan dan pengembangan kawasan agroforestri di Desa Sukoharjo, pada Minggu (4/2/24). Ke depan, kegiatan ini akan menjadi kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Pemdes dan warga setempat. Rangkaian kegiatan ini meliputi penanaman bibit Pohon […]