PATTIRO: Desa Harus Jadi Garda Terdepan Entaskan Masalah Gizi
Jakarta, 28 Januari 2016 – Indonesia saat ini tengah menghadapi permasalahan gizi yang rumit. Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2013 menunjukkan bahwa angka prevalensi balita dengan berat kurang mencapai 19,6 persen. Sementara itu, masalah gemuk pada anak masih tinggi yaitu 18,8 persen, begitu pun pada remaja dan orang dewasa. PATTIRO menilai, pemerintah desa sebagai […]
PATTIRO: Desa Harus Jadi Garda Terdepan Entaskan Masalah Gizi Read More »