IDRC

Ringkasan Kebijakan yang Efektif Sebagai Sarana Advokasi Kebijakan

Dalam membawakan hasil riset untuk advokasi kebijakan, narasi riset yang panjang dan detail sering kali tidak efektif. Pengambil keputusan yang menjadi sasaran advokasi kebijakan, umumnya tidak memiliki waktu yang cukup untuk membaca dan memahami hasil riset. Oleh karena itu, organisasi masyarakat sipil memerlukan alat untuk menyajikan hasil riset secara ringkas dan padat. Salah satunya adalah …

Ringkasan Kebijakan yang Efektif Sebagai Sarana Advokasi Kebijakan Read More »

Saatnya Aksi, Saatnya Selamatkan Bumi!

Salah satu permasalahan global yang saat ini kita hadapi adalah perubahan iklim. Dampak perubahan iklim begitu luas dan mempengaruhi semua aspek kehidupan seperti lingkungan, ekonomi, pendidikan, hingga pola hidup masyarakat. Pada aspek lingkungan misalnya, pada tahun 2021, terdapat 5.402 kejadian bencana yang 98-99 persen merupakan bencana hidrometeorologi seperti banjir yang disebabkan karena perubahan iklim atau …

Saatnya Aksi, Saatnya Selamatkan Bumi! Read More »

Pelibatan Generasi Muda dalam Jurnalisme Warga dan Kolaborasi untuk Ketahanan Iklim

Perubahan iklim mempengaruhi kehidupan generasi muda lantaran mereka terpaksa mewarisi bumi yang rusak dan tidak layak huni. Oleh karena itu, penting untuk memberikan kesadaran tentang perubahan iklim kepada generasi muda agar mereka dapat berjuang memperbaiki lingkungan yang akan mereka warisi. Beberapa upaya yang dapat ditempuh adalah melibatkan generasi muda dalam melakukan jurnalisme warga dan aksi …

Pelibatan Generasi Muda dalam Jurnalisme Warga dan Kolaborasi untuk Ketahanan Iklim Read More »

Jadikan Penelitian Lebih Bermakna dengan Menulis Laporan yang Efektif

Penelitian yang baik adalah penelitian yang ditulis. Namun, penelitian yang memberikan dampak adalah penelitian yang dibaca dan dapat menjadi bahan rujukan untuk mengatasi masalah yang ada di masyarakat. Seiring berjalannya waktu, kebutuhan informasi kian berkembang. Agar penelitian yang sudah kita buat menarik untuk dibaca, kita memerlukan strategi yang mutakhir dalam menulis laporan yang efektif dan …

Jadikan Penelitian Lebih Bermakna dengan Menulis Laporan yang Efektif Read More »

Pelibatan Masyarakat dalam Implementasi Rehabilitasi Hutan Lahan (RHL) di Kalimantan Timur

Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL) menjadi salah satu strategi prioritas pemerintah Indonesia dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2020-2024 untuk membangun lingkungan hidup serta meningkatkan ketahanan bencana dan perubahan iklim. Berdasarkan hasil kajian PATTIRO, tidak tercapainya target RHL pada periode sebelumnya disebabkan karena beberapa faktor, diantaranya adanya kendala hak dan status lahan kritis yang …

Pelibatan Masyarakat dalam Implementasi Rehabilitasi Hutan Lahan (RHL) di Kalimantan Timur Read More »

Perkuat Kolaborasi, PATTIRO Ikuti Inception Workshop Program Think Climate Indonesia

“Berbagai gagasan dan potensi dari lembaga-lembaga di Indonesia yang concern terhadap aksi perubahan iklim menjadi bagian penting untuk masa depan Indonesia. Oleh sebab itu, menyamakan pandangan yang ideal dari para lembaga menjadi hal yang perlu dilakukan”, demikian sambutan dari Dr Anindya Chatterjee selaku Direktur Regional IDRC pada Inception Workshop Program Think Climate Indonesia (TCI) pada 21 Juli lalu. Salah satu gagasan tersebut …

Perkuat Kolaborasi, PATTIRO Ikuti Inception Workshop Program Think Climate Indonesia Read More »

Scroll to Top
Skip to content